
Cara Membersihkan Aquarium yang Buram dan Kotor
Pertama kali membeli atau membuat sendiri aquarium pasti kacanya terlihat bersih dan kinclong. Tapi seiring berjalannya waktu, lama-kelamaan akan terlihat buram dan kotor. Kalau dibersihkan menggunakan sikat saja hasilnya tidak akan maksimal. Lalu bagaimana cara membersihkan aquarium yang buram dan kotor? Jadi perlu teknik untuk membersihkan aquarium yang buram dan …